MALL INFORMASI PELAYANAN PUBLIK KABUPATEN DEMAK

Puncak Hari Jadi Demak 521...

DEMAK - Puncak Peringatan Hari Jadi Kabupaten Demak ke 521 di peringati dengan upacara bendera yang dilaksanakan di halaman Setda Demak, Kamis (28/03/24). Upacara dilaksanakan dengan sederhana mengingat peringatan hari jadi ini dilaksanakan di bulan Ramadhan dan di tengah keprihatinan bencana banjir yang menimpa Kabupaten Demak. 

Peserta upacara  mengenakan pakaian...

Read More

Kamis, 28 Maret 2024 10:28

Ziarah Ke Makam Leluhur Sambut...

DEMAK - Menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-521 Kabupaten Demak, Bupati Eisti'anah, bersama unsur Forkopimda ber ziarah ke makam para leluhur Demak Raden Fatah, Pati Unus, hingga Raden Trenggono, Sehari sebelum perayaan HUT, Rabu (27/3/2024) sore, di kompleks Masjid Agung Demak.

Sebelum berziarah, rombongan bupati terlebih dahulu melaksanakan tasyakuran, tahlil,...

Read More

Kamis, 28 Maret 2024 10:25

Bupati dan Wakil Bupati Demak...

DEMAK - Bupati Demak Eisti'anah dan Wakil Bupati Demak Ali Maksun menyerahkan Surat Keputusan (SK) bagi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) formasi tahun 2023, bertempat di Pendopo Satya Bhakti Praja, Rabu, (27/03/2024). Acara ini diadakan dalam dua sesi yang diisi dengan penuh antusias oleh 218 peserta menerima SK pada...

Read More

Kamis, 28 Maret 2024 8:13

Perbaikan Jalan di Karanganyar Demak...

DEMAK - Dalam upaya mempersiapkan kelancaran arus mudik Lebaran 2024, Pemerintah Kabupaten Demak bersama BPJN PPK 3.1 dan pelaksana proyek melakukan perbaikan jalan di Kecamatan Karanganyar yang terdampak banjir. Kegiatan perbaikan jalan ini dijadwalkan berlangsung dari tanggal 27 hingga 30 Maret 2024, khususnya di depan pasar Karanganyar, tepatnya di Km...

Read More

Kamis, 28 Maret 2024 8:7

Peringatan Hari Jadi Demak ke...

DEMAK - Sehari sebelum Peringatan Hari Jadi Kabupaten Demak ke 521 tahun 2024, yang jatuh pada tanggal 28 Maret, Dilaksanakan selamatan dan do'a bersama, Rabu (27/3/24) di pendopo satya praja. 

Hadir dalam kesempatan tersebut para bupati Demak Eisti'anah, Sekda Demak Ahmad Sugiharto, unsur Forkopimda, ulama dan ASN dilingkungan Pemkab Demak. 

...

Read More

Kamis, 28 Maret 2024 7:59

Satpol PP Jawa Tengah Gelar...

DEMAK - Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), Kepala Satpol PP Jawa Tengah, Retno Fajar Astuti, memimpin serangkaian aksi bakti sosial di pengungsian IPHI Gajah, Demak. Kegiatan yang diadakan Selasa, (26/3/2024) ini merupakan bagian dari rangkaian kegiatan HUT Satpol PP yang juga telah dilaksanakan...

Read More

Kamis, 28 Maret 2024 7:54

Kunjungan ke Kecamatan Upaya Untuk...

DEMAK - Dalam rangka pelaksanaan program dan kegiatan tahun 2024 dan peningkatan nilai pengawasan kearsipan di Kabupaten Demak, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Demak melaksanakan pendampingan kearsipan di Kecamatan Mranggen dan Kecamatan Karangawen yang sempat tertunda karena Tim harus melaksanakan kegiatan penanganan arsip yang terdampak bencaan banjir di Kecamatan Karanganyar.. Read More

Rabu, 27 Maret 2024 13:36

Pemantauan Panen Padi Pasca Banjir...

DEMAK - Sukardi, petani padi Kelurahan Kalicilik Kecamatan Demak terdampak banjir hingga bulir tanaman padi terendam. Banjir yang bersumber dari jebolnya bendungan Kabupaten Grobogan merebak ke arah barat sampai menggenangi beberapa wilayah di Kabupaten Demak.

Penyuluh pertanian Kecamatan Demak Sri Budi dan Ella melakukan pemantaun sawah yang terdampak banjir pada...

Read More

Rabu, 27 Maret 2024 13:28

Aturan One Way dan Ganjil...

JAKARTA - Kementerian Perhubungan bersama Korlantas Polri akan menerapkan aturan one way dan sistem ganjil genap di ruas tol Cikopo hingga Semarang-Batang, sebagai upaya mengatur lalu lintas selama periode Lebaran 2024. Kebijakan ini ditujukan untuk memastikan kelancaran arus mudik dan arus balik pengguna jalan.

Dirlantas Polda Jawa Tengah, Kombes Pol...

Read More

Rabu, 27 Maret 2024 13:11

PT PLN UP3 Demak Nyalakan...

DEMAK - Dalam upaya meningkatkan kualitas hidup masyarakat kurang mampu, PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Demak telah meluncurkan program "Light Up the Dream" (LUTD), yang bertujuan untuk menerangi kehidupan 33 keluarga kurang mampu di Kabupaten Demak dan Grobogan dengan menyediakan sambungan listrik gratis. Program ini menjadi bukti...

Read More

Selasa, 26 Maret 2024 12:14

Persiapkan Peringatan Hari Jadi Demak...

DEMAK - Peringatan Hari Jadi Kabupaten Demak ke 521 tahun 2024 dilaksanakan dengan sederhana. Mengingat hari Jadi Demak yang jatuh pada tanggal 28 Maret masih ditengah bulan Ramadlan 1445 H. Selain itu juga masih terasa kejadian banjir di Kota Wali hingga dua kali awal tahun ini. 

Sesuai dengan rundown peringatan...

Read More

Selasa, 26 Maret 2024 12:7

Duta Wisata Demak Rencanakan Road...

DEMAK – Diperoleh Informasi langsung dari Mas dan Mbak Duta Wisata Demak, Ibra, Alfan dan Nadya, bahwasannya sebagai salah satu program kerja mereka pada point target edukasi sosial mengenai kepariwisataan Demak, mereka siap melangsungkan road show ke sekolah sekolah yang berada di Demak.

Informasi ini diperoleh dari Ibra yang tengah...

Read More

Selasa, 26 Maret 2024 9:48

Pejabat Fungsional Ahli Madya Dinas...

DEMAK – Dalam upaya memajukan sektor pariwisata, Dinas Pariwisata telah mengangkat pejabat fungsional ahli madya yang memiliki keahlian dan pengalaman yang luas di bidang pariwisata. Pejabat fungsional ahli madya satu-satunya di Kabupaten Demak adalah Ardhito Prabowo.

Ardhito Prabowo telah berkecimpung di dunia pariwisata selama lebih dari 10 tahun. Sebelum menjabat...

Read More

Selasa, 26 Maret 2024 9:37

SPW Demak Ikut Serta Relawan...

DEMAK - Saka Pramuka Pariwisata Kwartir Cabang Demak ikut serta peduli kemanusiaan dalam dapur umum peduli banjir. Kamis (21/3/2024) berlokasi di halaman sanggar pramuka Kwarcab Demak.

Kegiatan ini dilakukan untuk membantu korban banjir yang ada di Sebagian Kawasan Demak dan para pengungsi di titik tertentu. Kegiatan dapur umum ini di...

Read More

Selasa, 26 Maret 2024 9:27

Kegiatan Kerja Bakti Di Lingkungan...

DEMAK - 26 Maret 2024 pukul 08.00 WIB Bertempat di Lingkungan Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Kabupaten Demak dilaksanakan Kegiatan Kerja Bakti dalam rangka peringatan hari jadi Kabupaten Demak ke-521 Tahun 2024 yang dipimpin oleh Kepala Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Kabupaten Demak Ibu Herminingsih, S.Sos, M.Si dan diikuti Karyawan...

Read More

Selasa, 26 Maret 2024 9:21